Pengecatan Jalan Menuju Venue Latihan ASIAN GAMES 2018 di PPOP hari ini Kamis Tanggal 26/7/2018 mulai dilaksanakan oleh Tim yang telah dibentuk dengan harapan selesai dalam waktu cepat.
Logo dan Ikon ASIAN GAMES akan ditempatkan diatas konblok yang sudah diblok warna cat
Tim tersebut terdiri dari PNS dan PJLP PPOP.
Setelah dilakukan rapat koordinasi sebelum pelaksanaan, tim pun siap dengan perlengkapan dan peralatan untuk mendukung pelaksanaan pengecatan tersebut.
Dengan sebelumnya jalan konblok dibersihkan oleh Tim PJLP bidang Kebersihan PPOP.
Dan hari ini adalah pelaksanaan pengecatan hari pertama yang akan terus dilakukan dalam beberapa hari kedepan dengan pengecatan berbagai ikon cabang olahraga ASIAN GAMES 2018
Logo dan Ikon ASIAN GAMES akan ditempatkan diatas konblok yang sudah diblok warna cat